Mengintip -Suwon World Cup Stadium- (Landmark Running Man episode 2 & 3)

Mengintip -Suwon World Cup Stadium- (Landmark Running Man episode 2 & 3)

Hwaaatiiingg!!!
Seum dwaaa!!!

Di postingan sebelum nya saya ulas tentang Landmark pertama dari episode 1 Running Man. Sekarang langsung saja kita liat Landmark berikutnya. Landmark ini mengisi 2 episode Running Man. yaitu episode 2 dan 3, yang mana pada episode itu member baru Running Man Song Ji Hyo mulai bermain...


                              Suwon World Cup Stadium
 
 
Running Man Episode 2-3
 
Gerbang Stadium
 
Map
Denah Lokasi
     Suwon World Cup Stadium (수원 월드컵 경기장) merupakan stadion yang berada di kota Suwon, Korea Selatan. Stadion ini dibuka pada Mei 2001 dengan total biaya pembuatan sekitar US$190 m, setelah pembangunan dimulai pada Juni 1997. Stadion ini pernah digunakan untuk penyelenggaraan Piala Dunia pada tahun 2002 ketika Piala Dunia FIFA diadakan di Korea-Jepang.
 
 
 
The Stadium


Lapangan Latihan





Gallery 2002
     Suwon World Cup Stadium terpilih sebagai stadion worldcup terindah di Korea pada tahun 2002 dengan 43.959 tempat duduk. Konsep atapnya terinspirasi dari burung yang terbang. Penduduk lokal berkontribusi dalam pendanaan dengan kampanye “one-man one-seat” atau satu orang satu tempat duduk, dan nama mereka diukir di 20.000 tempat duduk berbagai warna, dimana ditambahkan efek mural yang indah dalam venue yang mengesankan ini. Stadion ini merupakan tempat tim sepakbola liga korea Suwon Samsung Blue Wings yang dipimpin oleh kepala pelatih mantan pemain nasional sepakbola korea Cha Beom-Geun.



Salah satu Sculpture di pelataran stadium
                                 
 
Taman


Toilet Berbentuk bola

Cafetaria


Penyangga tribun sekaligus tempat parkir


Kemungkinan Patung Gawang di halaman stadium

Front Gate

Sculpture Wanita

Toilet

Taman

Patung Abstract

Park Ji Sung corner

Perawatan Rumput

Running Man episode 2 di Tribun Comentator

Toilet


 




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top